Pages

Friday, October 19, 2012

Pentingnya simulasi dalam pembuatan aplikasi

Berikutnya saya akan membahas tentang pentingnya simulasi dalam pembuatan aplikasi atau software.

Jawabannya adalah: tergantung aplikasi yang dibuat.

Jika aplikasi yang dibuat adalah sistem lepas landas sebuah pesawat, maka simulasi sistem perlu dibuat. Karena ini menyangkut keselamatan dan nyawa banyak orang. Untuk memberi gambaran dan perkiraan ketika pesawat tersebut lepas landas.
Contoh lain adalah anti-virus. Dalam kasus ini kadang perlu di buat dahulu virusnya, untuk melihat bagaimana cara virus ini melakukan pengrusakan terhadap komputer. Kemudian barulah bisa dirancang sebuah anti-virus untuk melawan virus tersebut.

Sebaliknya, jika aplikasi yang dibuat tidak bersifat komersil/dipakai sendiri, maka saya rasa tidak perlu dibuat simulasinya.

Intinya, perlunya sebuah simulasi atau tidak dalam pembuatan aplikasi, sangat tergantung pada jenis aplikasi itu sendiri.

No comments:

Post a Comment